Menu

Mode Gelap

Lokal · 2 Jan 2023 12:05 WIB

Ketika Ricky Gusti Praja Nyanyi Bareng Hazman D’Academy Asia Perwakilan Malaysia


 Ketika Ricky Gusti Praja Nyanyi Bareng Hazman D’Academy Asia Perwakilan Malaysia Perbesar

Faktaseleb –

Musisi asal Kota Palembang Ricky Gusti Praja baru-baru ini berkesempatan menyanyi bareng Hazman yang merupakan wakil asal Malaysia di ajang D’Academy Asia pada tahun 2015 silam.

Momen tersebut dibagikannya melalui akun TikTok resminya, yakni @rickygustipraja pada (14/12/2022),ia dan Hazman melantuntankan lagu ‘Balasan Janji Palsumu’ milik Leon tanpa iringan instrumen musik.

“Tidak sudi lagi memandangku, oh dimana sumpah setiamu dahulu oh sayang, seandainya suatu hari nanti hidupmu tak bahagia, itulah balasan sumpahan janji palsumu”. itulah bagian yang mereka berdua nyanyikan.

Hingga artikel ini dimuat, video tersebut telah dilike oleh ribuan orang dan dikomentari oleh netizen.

“Wah, makin kesini makin bagus suaranya sukses ya bang iky.” ucap akun @Annis****.

“Kaga bosen gitu denger suaranya.” ujar @kia*****.

“Kak Iky suaranya tambah bagus ya, apalagi di duet sama kak Hazman DA. Makin keren deh.” kata akun @JBR*****.

Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ayah Ammar Zoni Meninggal dunia Akibat Kanker Hati Stadium Akhir

22 January 2024 - 10:54 WIB

Kiky Saputri Umumkan Hamil Anak Pertama

11 January 2024 - 10:38 WIB

Teuku Ryan Akui Ada Masalah Rumah Tangga dengan Ria Ricis

10 January 2024 - 12:07 WIB

Pamela Bowie Pamerkan Anak pertama di Hari Natal

28 December 2023 - 11:59 WIB

Anak Rizky Billar dan Lesti Kejora ganti nama jadi Levian

27 December 2023 - 11:24 WIB

Nikita Mirzani Berterima Kasih ke Gibran usai nonton Debat Cawapres

23 December 2023 - 16:39 WIB

Trending di Artis