Menu

Mode Gelap

Korea · 4 Feb 2023 14:23 WIB

NCT 127 Diajak PUMA Berkolaborasi Rilis Sepatu Retro ‘Slipstream’


 NCT 127 Diajak PUMA Berkolaborasi Rilis Sepatu Retro ‘Slipstream’ Perbesar

Faktaseleb – PUMA, brand apparel dari Jerman tersebut baru-baru ini menggandeng boyband asal Korea Selatan NCT 127 untuk merilis sepatu retro yang pertama kali hadir pada tahun 1987.

PUMA memberi kesempatan kepada NCT 127 untuk koleksi musim Spring/Summer 2023 mereka, yang bernama “SLlipstream”.

sepatu seri Slipstream Archive Remastered hadir dengan teknologi bernama SOFTFOAM+, yang membuat kaki merasa ekstra nyaman. Sepatu ini dibanderol dengan harga Rp 1,799,000. Sementara itu, untuk varian putih polosnya dijual dengan harga Rp 1,699,000.

Untuk setiap pembelian sepatu Slipstream, pembeli akan mendapatkan satu set poster eksklusif yang terdiri atas 3 poster PUMA X NCT 127.

Kolaborasi PUMA dan NCT 127 “SLIPSTREAM” telah terjalin sejak Juli 2022 lalu, ketika NCT 127 menjadi duta PUMA Asia Pasik.

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ayah Ammar Zoni Meninggal dunia Akibat Kanker Hati Stadium Akhir

22 January 2024 - 10:54 WIB

Kiky Saputri Umumkan Hamil Anak Pertama

11 January 2024 - 10:38 WIB

Pamela Bowie Pamerkan Anak pertama di Hari Natal

28 December 2023 - 11:59 WIB

Nikita Mirzani Berterima Kasih ke Gibran usai nonton Debat Cawapres

23 December 2023 - 16:39 WIB

Ditanya soal menantuNikita:Anak saya cuma dua

21 December 2023 - 09:45 WIB

Didatangi Massa, Klinik Kecantikan Tompi Diminta Dihancurkan Karena Hal Ini

29 September 2023 - 16:45 WIB

Didatangi Massa, Klinik Kecantikan Tompi Diminta Dihancurkan Karena Hal Ini
Trending di Artis